HAN 2020 : KPAI Berikan Penghargaan Atas Kinerja PPNI <p> <a href="" class="thickbox" title="" ><img src="" alt="" /> </a> <p style="text-align: justify;"> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID;">Infokom DPP PPNI - Melalui peran serta dan dedikasi perawat selama ini dalam kontribusinya terhadap kepedulian terhadap anak mendapatkan perhatian dari Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI). </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID;">Dalam rangkaian peringatan Hari Anak Nasional (HAN) tahun 2020 ini, KPAI memberikan sejumlah kategori penghargaan kepada Kementerian, Lembaga, Pemerintah Provinsi maupun Daerah, Organisasi Profesi Kesehatan, Lembaga Hukum dan Guru. <span style="mso-spacerun: yes;"> </span></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID;">Pada kesempatan itu pula, Ketua Umum DPP PPNI Harif Fadhillah menerima langsung penghargaan dari KPAI kepada Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) sebagai organisasi profesi kesehatan yang peduli anak.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID;">Prosesi pemberian penghargaan yang telah berlangsung di Hotel REDTOP Jakarta, Rabu (22/7/2020), diterima juga oleh </span><span lang="EN-US">Kementerian Agama, Kementerian Kesehatan, Kementerian Sosial dan Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA).</span><span style="mso-ansi-language: EN-ID;"></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="color: black; mso-color-alt: windowtext; background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">“Sebenarnya kita tidak tahu apa dan siapa yang menilai, namun KPAI punya tim sendiri untuk menilai kelayakan institusi yang mendapatkan penghargaan dari KPAI tersebut,” tutur Harif Fadhillah setelah menerima penghargaan tersebut di Graha PPNI, Jakarta, Senin (3/8/2020) </span><span style="background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;"></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="color: black; mso-color-alt: windowtext; background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">Harif Fadhillah menjelaskan bahwa penghargaan dari KPAI itu adalah yang terkait pada orang atau institusi yang berkontribusi di dalam kegiatan-kegiatan perlindungan anak di wilayah Indonesia. </span><span style="background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;"></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="color: black; mso-color-alt: windowtext; background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">Ditambahkannya, ada beberapa kepala daerah seperti Gubernur dan Bupati, beberapa organisasi bukan pemerintahan, antara lain organisasi profesi itu yaitu IDI dan PPNI, ada juga forum pendidik dan sebagainya menerima penghargaan itu. <span style="mso-spacerun: yes;"> </span></span><span style="background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;"></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="color: black; mso-color-alt: windowtext; background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">Berdasarkan pengakuannya, bahwa memang selama ini PPNI di dalam berbagai kegiatan khususnya dalam kesehatan anak itu selalu diikut sertakan dan berkontribusi misalnya dalam hal merumuskan tentang standar pelayanan yang ada di Kementerian Kesehatan, juga pada Direktorat Gizi, Ibu dan Anak.</span><span style="background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;"></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="color: black; mso-color-alt: windowtext; background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">Selain itu, turut pula mengikuti beberapa kegiatan anak Indonesia, seperti pada waktu yang terahir ini PPNI juga terlibat pada Forum Anak Indonesia, dikarenakan memiliki peran dalam mengadakan kegiatan tersebut.</span><span style="background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;"></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="color: black; mso-color-alt: windowtext; background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">“Mereka (anak-anak) sedang berkampanye untuk dukungan terhadap tenaga kesehatan dalam penanganan Covid-19, dan kita berikan apresiasi terhadap mereka,” jelas Harif Fadhillah. </span><span style="background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;"></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="color: black; mso-color-alt: windowtext; background: white; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">Pada intinya, diterangkannya bahwa PPNI dinilai ada perhatian dan bagaimana perlindungan terhadap anak, perlindungan anak ini dalam arti yang luas, jadi arti perlindungan terhadap kesejahteraan anak baik itu secara fisik, sosial, dan spiritual. Tentunya tidak hanya perlindungan dari kekerasan, ancaman, intimidasi tapi menjaga kesehatannya, dengan cara memelihara kesehatan sebenarnya itu juga perlindungan terhadap anak. </span><span style="font-family: "Times New Roman",serif; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;"></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">Dikatakannya pula, dalam hal ini peran perawat melaksanakan tugas selalu berpedoman pada standar ilmu yang didapatkan, dan semua pasti sudah mendapatkan ilmu kesehatan anak, yaitu dengan cara menerapkan ilmu kesehatan anak tersebut. <span style="mso-spacerun: yes;"> </span></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">“Sebetulnya, kita juga sudah melindungi kepentingan anak, misalkan ada klien kita anak, kita harus tahu tumbuh kembang anak itu, sebatas mana pertumbuhan dan perkembangan anak, lalu tingkat optimal yang seperti apa yang harus dicapai, jadi seperti itulah pelayanan yang kita berikan,” sebutnya.<span style="mso-spacerun: yes;">  </span></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">“Saya kira dengan bekerja seperti biasa saja, maka perawat yang sekaligus menggunakan ilmu kesehatan anak, yang didapat dari bangku kuliah maupun pada pelatihan-pelatihan, itu saja sebetulnya sudah dapat melindungi kepentingan anak,” lanjut Harif Fadhillah. </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">Pada kesempatan ini pula, Ketua Umum DPP PPNI menyampaikan ucapkan terima kasih atas penghargaan yang diberikan kepada PPNI oleh Komisi Perlindungan Anak Indonesia yang berdampak baik kepada organisasi profesi.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-ID;">“Tentunya hal ini membuat kami lebih bersemangat dan termotivasi lagi untuk tetap memberikan pelayanan terbaik, khususnya kepada klien-klien kita anak maupun anak-anak yang ada di sekitar lingkungan, dan teruslah KPAI berkarya,” pungkasnya. (IR)</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US"> </span></p> <span style="font-size: 11.0pt; line-height: 107%; font-family: "Calibri",sans-serif; mso-ascii-theme-font: minor-latin; mso-fareast-font-family: Calibri; mso-fareast-theme-font: minor-latin; mso-hansi-theme-font: minor-latin; mso-bidi-font-family: "Times New Roman"; mso-bidi-theme-font: minor-bidi; mso-ansi-language: EN-ID; mso-fareast-language: EN-US; mso-bidi-language: AR-SA;"><br style="mso-special-character: line-break; page-break-before: always;" /> </span> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="mso-ansi-language: EN-ID;"> </span></p> </p> </p>

HAN 2020 : KPAI Berikan Penghargaan Atas Kinerja PPNI

Infokom DPP PPNI - Melalui peran serta dan dedikasi perawat selama ini dalam kontribusinya terhadap kepedulian terhadap anak mendapatkan perhatian dari Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI).

Dalam rangkaian peringatan Hari Anak Nasional (HAN) tahun 2020 ini, KPAI memberikan sejumlah kategori penghargaan kepada Kementerian, Lembaga, Pemerintah Provinsi maupun Daerah, Organisasi Profesi Kesehatan, Lembaga Hukum dan Guru.  

Pada kesempatan itu pula, Ketua Umum DPP PPNI Harif Fadhillah menerima langsung penghargaan dari KPAI kepada Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) sebagai organisasi profesi kesehatan yang peduli anak.

Prosesi pemberian penghargaan yang telah berlangsung di Hotel REDTOP Jakarta, Rabu (22/7/2020), diterima juga oleh Kementerian Agama, Kementerian Kesehatan, Kementerian Sosial dan Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA).

“Sebenarnya kita tidak tahu apa dan siapa yang menilai, namun KPAI punya tim sendiri untuk menilai kelayakan institusi yang mendapatkan penghargaan dari KPAI tersebut,” tutur Harif Fadhillah setelah menerima penghargaan tersebut di Graha PPNI, Jakarta, Senin (3/8/2020)

Harif Fadhillah menjelaskan bahwa penghargaan dari KPAI itu adalah yang terkait pada orang atau institusi yang berkontribusi di dalam kegiatan-kegiatan perlindungan anak di wilayah Indonesia.

Ditambahkannya, ada beberapa kepala daerah seperti Gubernur dan Bupati, beberapa organisasi bukan pemerintahan, antara lain organisasi profesi itu yaitu IDI dan PPNI, ada juga forum pendidik dan sebagainya menerima penghargaan itu.  

Berdasarkan pengakuannya, bahwa memang selama ini PPNI di dalam berbagai kegiatan khususnya dalam kesehatan anak itu selalu diikut sertakan dan berkontribusi misalnya dalam hal merumuskan tentang standar pelayanan yang ada di Kementerian Kesehatan, juga pada Direktorat Gizi, Ibu dan Anak.

Selain itu, turut pula mengikuti beberapa kegiatan anak Indonesia, seperti pada waktu yang terahir ini PPNI juga terlibat pada Forum Anak Indonesia, dikarenakan memiliki peran dalam mengadakan kegiatan tersebut.

“Mereka (anak-anak) sedang berkampanye untuk dukungan terhadap tenaga kesehatan dalam penanganan Covid-19, dan kita berikan apresiasi terhadap mereka,” jelas Harif Fadhillah.

Pada intinya, diterangkannya bahwa PPNI dinilai ada perhatian dan bagaimana perlindungan terhadap anak, perlindungan anak ini dalam arti yang luas, jadi arti perlindungan terhadap kesejahteraan anak baik itu secara fisik, sosial, dan spiritual. Tentunya tidak hanya perlindungan dari kekerasan, ancaman, intimidasi tapi menjaga kesehatannya, dengan cara memelihara kesehatan sebenarnya itu juga perlindungan terhadap anak. 

Dikatakannya pula, dalam hal ini peran perawat melaksanakan tugas selalu berpedoman pada standar ilmu yang didapatkan, dan semua pasti sudah mendapatkan ilmu kesehatan anak, yaitu dengan cara menerapkan ilmu kesehatan anak tersebut.  

“Sebetulnya, kita juga sudah melindungi kepentingan anak, misalkan ada klien kita anak, kita harus tahu tumbuh kembang anak itu, sebatas mana pertumbuhan dan perkembangan anak, lalu tingkat optimal yang seperti apa yang harus dicapai, jadi seperti itulah pelayanan yang kita berikan,” sebutnya. 

“Saya kira dengan bekerja seperti biasa saja, maka perawat yang sekaligus menggunakan ilmu kesehatan anak, yang didapat dari bangku kuliah maupun pada pelatihan-pelatihan, itu saja sebetulnya sudah dapat melindungi kepentingan anak,” lanjut Harif Fadhillah.

Pada kesempatan ini pula, Ketua Umum DPP PPNI menyampaikan ucapkan terima kasih atas penghargaan yang diberikan kepada PPNI oleh Komisi Perlindungan Anak Indonesia yang berdampak baik kepada organisasi profesi.

“Tentunya hal ini membuat kami lebih bersemangat dan termotivasi lagi untuk tetap memberikan pelayanan terbaik, khususnya kepada klien-klien kita anak maupun anak-anak yang ada di sekitar lingkungan, dan teruslah KPAI berkarya,” pungkasnya. (IR)