Pengurus PPNI Se NTT Dapat Edukasi Sistem Pelayanan Online Terbaru <p> <a href="" class="thickbox" title="" ><img src="" alt="" /> </a> <p style="text-align: justify;"> </p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="font-size: 9.5pt; line-height: 115%; font-family: ">Infokom DPP PPNI - <span style="mso-spacerun: yes;"> </span>Untuk memberikan pengarahan kepada sistem pelayanan terbaru kepada pengurus, maka DPP PPNI mengakomodir <span style="mso-spacerun: yes;"> </span>Training Of Trainer (TOT) mengenai Manajemen Keanggotaan Dan PKB Online Bagi DPW, DPD dan DPK PPNI Se NTT Serta One Day Service (ODS) Pengurusan STR, Bapelkas - Kupang, Indonesia pada 14-17 Februari 2018.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="font-size: 9.5pt; line-height: 115%; font-family: ">Melalui Training dan pelatihan ini peserta dapat memahami secara rinci mengenai pelayanan melalui sistem online. Diharapkan pemahaman ini dapat memberikan secara maksimal dengan menggunakan waktu yang singkat, tentunya anggota yang tergabung dengan PPNI dapat mudah mengakses pelananan yang terbaru dari DPP PPNI. </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="font-size: 9.5pt; line-height: 115%; font-family: ">“Pada hari ini kita sedang melakukan Training of Trainer bagi teman-teman pengurus DPD dan DPK yang akan menjadi admin untuk keanggotaan pada sistem yang baru dan akan menjadi verifikator untuk sistem yang baru ini pula. Harapan kami semua peserta yang dilatih menggunakan sistem yang baru ini dapat menggunakannya didalam mengurus status keanggotaan mulai dari DPK, DPK dan DPW,” ungkap Ns. Aemilianus Mau, S.Kep, M.Kep Ketua DPW NTT disela-sela acara TOT.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="font-size: 9.5pt; line-height: 115%; font-family: ">Pada kesempatan ini Ns. Muchamad Supriyadi, S.Kep dari Infokom DPP PPNI dipercaya untuk memberikan materi sistem keanggotaan secara online ini kepada pengurus <span style="mso-spacerun: yes;"> </span>PPNI Se NTT. Untuk memberikan pelayanan tercepatnya, maka DPW PPNI NTT menyediakan layanan pembuatan Surat Tanda Registrasi (STR) kepada perawatnya dalam satu hari pelayanan atau ODS. (Edit : IBR).</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span style="font-size: 9.5pt; line-height: 115%; font-family: "> </span></p> <p> </p> </p>

Pengurus PPNI Se NTT Dapat Edukasi Sistem Pelayanan Online Terbaru

 

Infokom DPP PPNI -  Untuk memberikan pengarahan kepada sistem pelayanan terbaru kepada pengurus, maka DPP PPNI mengakomodir  Training Of Trainer (TOT) mengenai Manajemen Keanggotaan Dan PKB Online Bagi DPW, DPD dan DPK PPNI Se NTT Serta One Day Service (ODS) Pengurusan STR, Bapelkas - Kupang, Indonesia pada 14-17 Februari 2018.

Melalui Training dan pelatihan ini peserta dapat memahami secara rinci mengenai pelayanan melalui sistem online. Diharapkan pemahaman ini dapat memberikan secara maksimal dengan menggunakan waktu yang singkat, tentunya anggota yang tergabung dengan PPNI dapat mudah mengakses pelananan yang terbaru dari DPP PPNI.

“Pada hari ini kita sedang melakukan Training of Trainer bagi teman-teman pengurus DPD dan DPK yang akan menjadi admin untuk keanggotaan pada sistem yang baru dan akan menjadi verifikator untuk sistem yang baru ini pula. Harapan kami semua peserta yang dilatih menggunakan sistem yang baru ini dapat menggunakannya didalam mengurus status keanggotaan mulai dari DPK, DPK dan DPW,” ungkap Ns. Aemilianus Mau, S.Kep, M.Kep Ketua DPW NTT disela-sela acara TOT.

Pada kesempatan ini Ns. Muchamad Supriyadi, S.Kep dari Infokom DPP PPNI dipercaya untuk memberikan materi sistem keanggotaan secara online ini kepada pengurus  PPNI Se NTT. Untuk memberikan pelayanan tercepatnya, maka DPW PPNI NTT menyediakan layanan pembuatan Surat Tanda Registrasi (STR) kepada perawatnya dalam satu hari pelayanan atau ODS. (Edit : IBR).