Pelantikan Pengurus DPW PPNI Kalbar Dan Buka Puasa Bersama <p> <a href="" class="thickbox" title="" ><img src="" alt="" /> </a> <p style="text-align: justify;">Infokom DPP PPNI - Dalam rangka penguatan organisasi profesi kesehatan keperawatan diperlukan pembentukan pengurus di tingkat DPP, DPW, DPD maupun DPK. Dengan terbentuknya pengurus yang akan mengemban tugas selama lima tahun kedepan dan dapat menjalankan amanah sesuai dengan AD/ART keorganisasian Persatuan Perawat NasionaI Indonesia (PPNI).</p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;">Untuk itulah Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PPNI Provinsi Kalimantan Barat melantik pengurus baru untuk periode 2018-2023. Kegiatan ini berlangsung bersamaan dengan buka puasa bersama di kantor Sekretariat DPW PPNI Kalimantan Barat di Pontianak pada Sabtu (9/6/2018).<span style="mso-spacerun: yes;">  </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;">Melalui pesan singkat yang disampaikan Sekretaris DPW PPNI Kalimantan Barat, bahwa Sirajudin Ketua DPW PPNI Kalimantan Barat berharap agar Pengurus DPW yang telah dilantik untuk menjalin silaturahmi yang kuat dan harus lebih aktif menghidupkan kegiatan organisasi pada masa lima tahun kedepan.</p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;">Dikesempatan ini pula, sekaligus dibentuknya panitia untuk kegiatan TOT Terintegrasi yang akan akan dilaksanakan 30 Juni - 1 Juli 2018.</p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;">Acara pelantikan dan buka bersama ini dihadiri pengurus PPNI se Kalimantan Barat.</p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;">Setelah acara pelantikan, dilanjutkan tausyiah yang disampaikan Edy yang juga Pengurus PPNI Kalimatan Barat dan selanjutnya buka puasa bersama. (IR)</p> <p> </p> </p>

Pelantikan Pengurus DPW PPNI Kalbar Dan Buka Puasa Bersama

Infokom DPP PPNI - Dalam rangka penguatan organisasi profesi kesehatan keperawatan diperlukan pembentukan pengurus di tingkat DPP, DPW, DPD maupun DPK. Dengan terbentuknya pengurus yang akan mengemban tugas selama lima tahun kedepan dan dapat menjalankan amanah sesuai dengan AD/ART keorganisasian Persatuan Perawat NasionaI Indonesia (PPNI).

Untuk itulah Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PPNI Provinsi Kalimantan Barat melantik pengurus baru untuk periode 2018-2023. Kegiatan ini berlangsung bersamaan dengan buka puasa bersama di kantor Sekretariat DPW PPNI Kalimantan Barat di Pontianak pada Sabtu (9/6/2018). 

Melalui pesan singkat yang disampaikan Sekretaris DPW PPNI Kalimantan Barat, bahwa Sirajudin Ketua DPW PPNI Kalimantan Barat berharap agar Pengurus DPW yang telah dilantik untuk menjalin silaturahmi yang kuat dan harus lebih aktif menghidupkan kegiatan organisasi pada masa lima tahun kedepan.

Dikesempatan ini pula, sekaligus dibentuknya panitia untuk kegiatan TOT Terintegrasi yang akan akan dilaksanakan 30 Juni - 1 Juli 2018.

Acara pelantikan dan buka bersama ini dihadiri pengurus PPNI se Kalimantan Barat.

Setelah acara pelantikan, dilanjutkan tausyiah yang disampaikan Edy yang juga Pengurus PPNI Kalimatan Barat dan selanjutnya buka puasa bersama. (IR)