PPNI Kota Ambon Gelar Halalbihalal : Untuk Memperkokoh Kebersamaan <p> <a href="" class="thickbox" title="" ><img src="" alt="" /> </a> <p style="text-align: justify;">Infokom DPP PPNI - Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) bersama anggota Perawat di tanah air sudah terbiasa bagi masyarakat muslim untuk melakukan kegiatan halalbihalal setelah perayaan Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran. <span style="mso-spacerun: yes;"> </span><span style="mso-spacerun: yes;"> </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Halalbihalal adalah hal maaf-memaafkan setelah menunaikan ibadah puasa Ramadhan yang biasanya diadakan di sebuah tempat oleh sekelompok orang dan merupakan suatu kebiasaan khas Indonesia atau disebut juga silaturahmi.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Untuk itulah keluarga besar DPD PPNI Kota Ambon berinisiasi menggelar halalbihalal pada Selasa (31/5/2022), dipusatkan di lantai 4 Ballroom RSUP dr Johannes Leimena di Ambon, yang merupakan satu-satunya Rumah Sakit di bawah Kemenkes RI. <span style="mso-spacerun: yes;"> </span></span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Kegiatan ini dihadiri langsung oleh para Direksi RSUP dr. Johannes Leimena, Hery Jotlely selaku Ketua DPW PPNI Provinsi Maluku, Pengurus DPD PPNI Kota Ambon, 19 DPK PPNI se Kota Ambon dan para undangan lainnya. </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Adapun tema Halal Bihalal tahun ini yaitu Spirit Silahturahmi Memperkuat Sinergi, Tumbuhkan Cinta Untuk Merawat Negeri.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Ketua MUI Provinsi Maluku KH. Abdullah Latuapo dalam sambutannya, yang disampaikan secara tertulis oleh Ketua DPW PPNI Maluku pada Kamis (2/6/2022), bahwa halalbihalal adalah saling mengikhlaskan, saling memaafkan sesama umat manusia atas kesalahan-kesalahan dalam kehidupan sehari-hari, karena sudah barang tentu interaksi sosial dalam kehidupan sehari-hari tidak terlepas dari kekhilafan. </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Sebelumnya, Ireine Tauran sebagai Ketua DPD PPNI Kota Ambon menyampaikan dalam sambutannya, dirinya sangat bersyukur atas terselenggaranya kegiatan halalbihalal keluarga PPNI se-Kota Ambon.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">"Kedepan kita akan terus membangun silaturahmi, saling menguatkan, saling menumbuhkan cinta kasih agar Perawat siap memberi pelayanan terbaik kepada masyarakat dan juga para pengurus DPK bisa melayani anggotanya, sesuai kebutuhan dan tuntutan di institusinya bagi anggota (Perawat) yang melaksanakan tugas profesionalismenya" ungkap Ireine Tauran.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Dalam kesempatan yang sama, Ketua DPW PPNI Provinsi Maluku Hery Jotlely, selain menyampaikan beberapa agenda penting DPW PPNI Provinsi Maluku ke depan, juga berharap kegiatan ini sebagai momentum untuk memperkokoh kebersamaan. </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Selain itu, Hery Jotlely menegaskan bahwa Perawat selain pandai dalam merawat pasien, tentunya juga harus pandai merawat perbedaan demi terciptanya kualitas pelayanan yang baik bagi semua orang. </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Sementara Maryo W. Alfons sebagai Ketua DPK PPNI RSUP dr. Johannes Leimena menyampaikan juga, bahwa DPK PPNI RSUP dr. Johannes Leimena menjadi tuan rumah dan penanggung jawab pelaksana berharap atas kegiatan ini menjadi media mempererat tali silaturahmi antar Perawat di kota Ambon, yang mana kota Ambon dikenal teladan sebagai kota toleransi antar umat beragama. </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">“Kami juga melangsungkan acara halalbihalal hari ini via online zoom, agar seluruh Perawat juga merasakan kebersamaan. Dan yang paling penting, maksud dan harapan kami dalam esensinya halalbihalal dapat menyebar kepada semua orang terutama sejawat kita tentunya,” pungkasnya. (IR)</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US"> </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Sumber : Ketua DPW PPNI Maluku</span></p> <p> </p> </p>

PPNI Kota Ambon Gelar Halalbihalal : Untuk Memperkokoh Kebersamaan

Infokom DPP PPNI - Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) bersama anggota Perawat di tanah air sudah terbiasa bagi masyarakat muslim untuk melakukan kegiatan halalbihalal setelah perayaan Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran.   

Halalbihalal adalah hal maaf-memaafkan setelah menunaikan ibadah puasa Ramadhan yang biasanya diadakan di sebuah tempat oleh sekelompok orang dan merupakan suatu kebiasaan khas Indonesia atau disebut juga silaturahmi.

Untuk itulah keluarga besar DPD PPNI Kota Ambon berinisiasi menggelar halalbihalal pada Selasa (31/5/2022), dipusatkan di lantai 4 Ballroom RSUP dr Johannes Leimena di Ambon, yang merupakan satu-satunya Rumah Sakit di bawah Kemenkes RI.  

Kegiatan ini dihadiri langsung oleh para Direksi RSUP dr. Johannes Leimena, Hery Jotlely selaku Ketua DPW PPNI Provinsi Maluku, Pengurus DPD PPNI Kota Ambon, 19 DPK PPNI se Kota Ambon dan para undangan lainnya.

Adapun tema Halal Bihalal tahun ini yaitu Spirit Silahturahmi Memperkuat Sinergi, Tumbuhkan Cinta Untuk Merawat Negeri.

Ketua MUI Provinsi Maluku KH. Abdullah Latuapo dalam sambutannya, yang disampaikan secara tertulis oleh Ketua DPW PPNI Maluku pada Kamis (2/6/2022), bahwa halalbihalal adalah saling mengikhlaskan, saling memaafkan sesama umat manusia atas kesalahan-kesalahan dalam kehidupan sehari-hari, karena sudah barang tentu interaksi sosial dalam kehidupan sehari-hari tidak terlepas dari kekhilafan.

Sebelumnya, Ireine Tauran sebagai Ketua DPD PPNI Kota Ambon menyampaikan dalam sambutannya, dirinya sangat bersyukur atas terselenggaranya kegiatan halalbihalal keluarga PPNI se-Kota Ambon.

"Kedepan kita akan terus membangun silaturahmi, saling menguatkan, saling menumbuhkan cinta kasih agar Perawat siap memberi pelayanan terbaik kepada masyarakat dan juga para pengurus DPK bisa melayani anggotanya, sesuai kebutuhan dan tuntutan di institusinya bagi anggota (Perawat) yang melaksanakan tugas profesionalismenya" ungkap Ireine Tauran.

Dalam kesempatan yang sama, Ketua DPW PPNI Provinsi Maluku Hery Jotlely, selain menyampaikan beberapa agenda penting DPW PPNI Provinsi Maluku ke depan, juga berharap kegiatan ini sebagai momentum untuk memperkokoh kebersamaan.

Selain itu, Hery Jotlely menegaskan bahwa Perawat selain pandai dalam merawat pasien, tentunya juga harus pandai merawat perbedaan demi terciptanya kualitas pelayanan yang baik bagi semua orang.

Sementara Maryo W. Alfons sebagai Ketua DPK PPNI RSUP dr. Johannes Leimena menyampaikan juga, bahwa DPK PPNI RSUP dr. Johannes Leimena menjadi tuan rumah dan penanggung jawab pelaksana berharap atas kegiatan ini menjadi media mempererat tali silaturahmi antar Perawat di kota Ambon, yang mana kota Ambon dikenal teladan sebagai kota toleransi antar umat beragama.

“Kami juga melangsungkan acara halalbihalal hari ini via online zoom, agar seluruh Perawat juga merasakan kebersamaan. Dan yang paling penting, maksud dan harapan kami dalam esensinya halalbihalal dapat menyebar kepada semua orang terutama sejawat kita tentunya,” pungkasnya. (IR)

 

Sumber : Ketua DPW PPNI Maluku