DPP PPNI Berikan Ucapan Atas Pelantika Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin <p> <a href="" class="thickbox" title="" ><img src="" alt="" /> </a> <p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Infokom DPP PPNI - Organisasi profesi Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) turut menyampaikan ucapan terhadap pergantian Menteri pada institusi Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Untuk itulah Harif Fadhillah selaku Ketua Umum DPP PPNI bersama Sekretaris Jenderal DPP PPNI Mustikasari memberikan salam “Selamat dan Sukses” atas proses Pelantikan Menteri oleh Presiden Joko Widodo.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">PPNI mengucapkan selamat bertugas kepada Menteri Kesehatan RI yang baru yaitu Budi Gunadi Sadikin periode Tahun 2020-2024, dan ucapan terima kasih kepada Terawan Agus Putranto sebagai Menteri Kesehatan RI Periode 2019-2020.</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Presiden Joko Widodo juga melantik Dante Saksono Harbuwono menjadi Wakil Menteri Kesehatan RI Periode 2020-2024 di Istana Negara Jakarta, Rabu (23/12/2020). (IR)</span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US"> </span></p> <p class="MsoNormal" style="text-align: justify;"><span lang="EN-US">Sumber foto : Screenshot Youtube Kompas TV</span></p> </p> </p>

DPP PPNI Berikan Ucapan Atas Pelantika Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin

Infokom DPP PPNI - Organisasi profesi Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) turut menyampaikan ucapan terhadap pergantian Menteri pada institusi Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.

Untuk itulah Harif Fadhillah selaku Ketua Umum DPP PPNI bersama Sekretaris Jenderal DPP PPNI Mustikasari memberikan salam “Selamat dan Sukses” atas proses Pelantikan Menteri oleh Presiden Joko Widodo.

PPNI mengucapkan selamat bertugas kepada Menteri Kesehatan RI yang baru yaitu Budi Gunadi Sadikin periode Tahun 2020-2024, dan ucapan terima kasih kepada Terawan Agus Putranto sebagai Menteri Kesehatan RI Periode 2019-2020.

Presiden Joko Widodo juga melantik Dante Saksono Harbuwono menjadi Wakil Menteri Kesehatan RI Periode 2020-2024 di Istana Negara Jakarta, Rabu (23/12/2020). (IR)

 

Sumber foto : Screenshot Youtube Kompas TV