Selamat Datang
SELAMAT DATANG DI WEBSITE PERSATUAN PERAWAT NASIONAL INDONESIA
Puji syukur kepada Allah SWT dengan dengan rahmat dan ridhonya website ini dapat terbentuk, Hadirnya website ini merupakan jawaban dari tuntutan masa kini yang menginginkan akses terhadap data dan informasi dalam waktu singkat.
Website ini akan digunakan oleh PERSATUAN PERAWATA NASIONAL INDONESIA (PPNI) sebagai media untuk menyampaikan informasi terkait dengan PPNI. Sebagai organisasi profesi memiliki tugas menyusun rencana, merumuskan kebijakan, dan melaksanakan pembinaan dalam bidang kesehatan sesuai dengan Visi Misi yang telah ditetapkan. Tugas-tugas tersebut akan sangat terbantu dengan adanya website ini.
Terbentuknya website ini tidak terlepas dari dukungan dari berbagai pihak, khususnya Anggota PPNI. Mudah-mudahan website ini dapat memberi manfaat bagi Pengurus dan anggota PPNI dan masyarakat
Ketua Umum PPNI
Berita
-
Upaya Kemenkes Dalam Penanganan Kasus Stunting di Tanah Air
26 Okt 2023 04:17:07, Read (780)
Infokom DPP PPNI - Upaya optimal Kementerian Kesehatan dalam penanganan stunting bagi masyarakat terutama di wilayah timur Indonesia.
Sehubungan hal itu, Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin memastikan salah satu upaya Penanganan Stunting dengan menyediakan antropometri dan USG di Puskesmas... Read more
-
Ini Instruksi DPP PPNI Berkaitan Sumpah Profesi Perawat Usai UU Kesehatan Disahkan
26 Okt 2023 03:29:04, Read (2747)
Infokom DPP PPNI - Dewan Pengurus Pusat (DPP) Persatuan Perawatan Nasional Indonesia (PPNI) telah memberikan instruksi kepada seluruh Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Provinsi PPNI berkaitan dengan Sumpah Profesi Keperawatan setelah pengesahan Undang-Undang Kesehatan Nomor 17 Tahun 2023.
Berdasarkan poin pertama instruksi yang ditandatangani oleh... Read more
-
Portal Layanan Data Kesehatan Kemenkes RI : Menjadi Dasar Penerbitan Kebijakan
20 Okt 2023 08:20:31, Read (746)
Infokom DPP PPNI - Data kesehatan semakin dipersiapkan Kementerian Kesehatan RI dan dibutuhkan pihak berkepentingan dalam pengelolaan data yang lebih baik lagi.
Kementerian Kesehatan membuka akses pemanfaatan seluruh data kesehatan di Indonesia melalui Portal Layanan Data. Portal data ini dibangun guna menyediakan... Read more

International Conference of INNA
Description: The International Conference of the Indonesian National Nurses Association will be held on November 23-24, 2022 in Jakarta, Indonesia. Don't miss the opportunity to share the latest knowledge with the world community.
For further information, click the link https://ppni-icinna.org
Berita Terbaru
- WEBINAR NASIONAL ONLINE
12 Mar 2024 10:31:11, Read (269) - Upaya Kemenkes Dalam Penanganan Kasus Stunting di Tanah Air
26 Okt 2023 04:17:07, Read (780) - Ini Instruksi DPP PPNI Berkaitan Sumpah Profesi Perawat Usai UU Kesehatan Disahkan
26 Okt 2023 03:29:04, Read (2747) - Portal Layanan Data Kesehatan Kemenkes RI : Menjadi Dasar Penerbitan Kebijakan
20 Okt 2023 08:20:31, Read (746) - Upaya Kemenkes Dalam Penyusunan Aturan Turunan UU Kesehatan
18 Okt 2023 08:30:28, Read (933) - Urus STR Untuk Named & Nakes Kini Semakin Mudah, Cepat & Transparan
17 Okt 2023 08:23:06, Read (1340) - Upaya Kemenkes Untuk Mempermudah Terbitkan STR Seumur Hidup Bagi Named & Nakes
12 Okt 2023 08:08:50, Read (1326) - Upaya Pemerintah Tingkatkan Kontribusi Ketahanan Pasokan & Kemandirian Vaksin
05 Okt 2023 03:44:05, Read (361) - Ungkapan Fakta PPNI Kab Bogor : Perawat Tak Terlibat Kasus Bayi Tertukar di RS Sentosa Bogor
12 Sep 2023 05:06:39, Read (908) - INTERVENSI GRATITUDE DAPAT MENINGKATKAN KUALITAS HIDUP ODHA
11 Sep 2023 06:39:28, Read (392) - Kemenkes Upayakan Transformasi Digitalisasi Layanan Kesehatan Melalui SATUSEHAT
08 Sep 2023 07:22:13, Read (770) - Upaya PPNI Untuk Edukasikan Kesehatan & Donor Darah
07 Sep 2023 08:57:22, Read (842) - Upaya PPNI Memfasilitasi Kajian Etik Bagi Perawat Untuk Pengembangan Keilmuan & Penelitian
06 Sep 2023 08:12:35, Read (659) - MOU Arab Saudi & Indonesia : Demi Perkuat Mekanisme Penempatan & Perlindungan Nakes
05 Sep 2023 08:26:10, Read (951) - Kemenkes Edukasi Masyarakat Melalui Rilis Protokol Kesehatan Cegah Polusi Udara
04 Sep 2023 05:00:39, Read (406)
Agenda Kegiatan
ANNOUNCEMENTS
Link Terkait
- FORM PERMOHONAN REKOMENDASI SIPP
- BNP2TKI
- International Council of Nurses: ICN
- Kementrian kesehatan
- DPLN PPNI Kuwait
- DPLN PPNI Qatar
- World Health Organisation
- Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (PERSI)
- JURNAL PERSATUAN PERAWAT NASIONAL INDONESIA
- International Journal of Indonesian National Nurse