News Archive
- 28 Desember 2022 04:55:22 DPW PPNI Bangka Belitung Resmi Lantik Kepengurusan Bapena PPNI Babel
Infokom DPP PPNI - Keinginan dan instruksi Dewan Pengurus Pusat (DPP) Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) untuk membentuk Badan Penanggulangan Bencana (Bapena) PPNI di setiap wilayah telah mulai terwujud.
Berkaitan hal tersebut Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PPNI Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) menyelenggarakan pelantikan Bapena PPNI Bangka Belitung periode tahun 2022-2025.
Pelantikan dilaksanakan di Graha DPW PPNI Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Sabtu (24/12/22).
- 27 Desember 2022 04:37:43 DPLN PPNI Qatar Kontribusi Beri Pelayanan Kesehatan Bagi Pekerja Migran Indonesia
Infokom DPP PPNI - Kepedulian insan Perawat maupun tenaga kesehatan lain kepada masyarakat Indonesia di luar negeri semakin terealisasi.
Sehubungan hal itu, Srikandi dan Pandawa Dewan Pengurus Luar Negeri (DPLN) Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Qatar melakukan kegiatan Pelayanan dan Pendidikan Kesehatan bagi Pekerja Migran Indonesia (PMI) di KBRI Doha Qatar.
Memanfaatkan dari kesibukan dan libur kerja, dengan rehat sejenak setelah menikmati perhelatan akbar World Cup Qatar 2022 lalu sebagai volunteer dan spectator, maka para pahlawan kesehatan "Perawat" yang bekerja di Qatar masih terus bersemangat mengabdikan diri dalam kegiatan kemasyarakatan.
- 27 Desember 2022 04:28:41 DPLN PPNI Qatar Berkontribusi Beri Pelayanan Kesehatan Bagi PMI
Infokom DPP PPNI - Kepedulian insan Perawat maupun tenaga kesehatan lain kepada masyarakat Indonesia di luar negeri semakin terealisasi.
Sehubungan hal itu, Srikandi dan Pandawa Dewan Pengurus Luar Negeri (DPLN) Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Qatar melakukan kegiatan Pelayanan dan Pendidikan Kesehatan bagi Pekerja Migran Indonesia (PMI) di KBRI Doha Qatar.
Memanfaatkan dari kesibukan dan libur kerja, dengan rehat sejenak setelah menikmati perhelatan akbar World Cup Qatar 2022 lalu sebagai volunteer dan spectator, maka para pahlawan kesehatan "Perawat" yang bekerja di Qatar masih terus bersemangat mengabdikan diri dalam kegiatan kemasyarakatan.
- 26 Desember 2022 06:34:08 TOT Terintegrasi PPNI Lampung, Harif Fadhillah : Inginkan Agar PPNI Kokoh
Infokom DPP PPNI - Upaya terus direalisasikan Dewan Pengurus Pusat (DPP) Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) dalam mensukseskan program Training of Trainer (TOT) Terintegrasi di seluruh wilayah PPNI.
Sehubungan hal itulah, Ketua Umum DPP PPNI Harif Fadhillah membuka kegiatan TOT Terintegrasi PPNI Lampung di Lampung, Jumat (23/12/2022).
Kegiatan ini dihadiri Sekretaris Jenderal DPP PPNI Mustikasari dan Bendahara Umum DPP PPNI Aprisunadi yang juga ikut memberikan materi dalam TOT ini, termasuk keterlibatan Pengurus DPP PPNI Lainnya.
- 26 Desember 2022 03:25:10 DPW PPNI NTT Resmi Melantik Bapena PPNI : Untuk Mengantisipasi Kondisi Bencana
Infokom DPP PPNI - Keinginan Dewan Pengurus Pusat (DPP) Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) untuk melibatkan setiap wilayah agar terbentuknya Badan Penanggulangan Bencana (Bapena) PPNI.
Untuk itulah DPW PPNI NTT telah membentuk Bapena PPNI Provinsi NTT sekaligus melantik Pengurusnya secara resmi di Graha PPNI NTT, Kamis (22/12/2022).
Kegitan pelantikan ini juga dibuka secara daring dengan media Zoom bagi Pengurus yang tidak bisa meninggalkan tugas di fasilitas kesehatan atau tempat pelayanan masing-masing.