News Archive
- 15 Juni 2018 19:20:21 DPP PPNI Mengucapkan Selamat Idul Fitri 1439 H
Wartaperawat.com – Kementerian Agama RI telah menetapkan 1 Syawal 1439 H bertepatan pada hari Jumat, 15 Juni 2018. Bersamaan itu pula Dewan Pengurus Pusat Persatuan Perawat Nasional Indonesia (DPP PPNI) menyampaikan selamat Idul Fitri dan permohonan maaf terutama kepada seluruh Pengurus PPNI dan rekan sejawat perawat di seluruh Indonesia maupun PPNI yang berada di luar negeri serta masyarakat muslim umumnya dimanapun berada.
- 14 Juni 2018 13:00:18 Pensuskes DTPK Minta Moeldoko Sampaikan Aspirasinya Ke Presiden Jokowi
Infokom DPP PPNI - Perjuangan terus dilakukan perwakilan tenaga penugasan khusus (Pensus) kesehatan Daerah Terpencil, Perbatasan dan Kepulauan (DTPK) Indonesia untuk mendapatkan pengakuan dari pemerintah agar diangkat menjadi PNS
Berbagai upaya yang diilakukan perwakilan tenaga kesehatan ke ibukota untuk mendapatkan pengakuan dari pihak terkait. Untuk yang terakhir ini, Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menerima perwakilan tenaga kesehatan Pensus DTPK di Jakarta, Jumat (8/6/2018).
- 11 Juni 2018 20:12:55 Sutopo, Ketua DPD PPNI Kab. Bogor Meninggal Dunia
Infokom DPP PPNI - Inalillahi Wainailaihi Rojiun, telah meninggal dunia Ketua DPD PPNI Kabupaten Bogor - Jawa Barat, Sutopo Bin Pawiro Suwito pada hari Senin, 26 Ramadhan 1439 H / 11 Juni 2018 Pukul 19.30 di RS PMI Bogor.
- 11 Juni 2018 02:18:57 POSKO KESEHATAN MUDIK LEBARAN PPNI JAWA BARAT PEDULI KESEHATAN ANAK, POSKO MUDIK BANYUMAS SIAGA DI TITIK KEMACETAN
Infokom DPP PPNI - Persatuan Perawat Nasional Indonesia Jawa Barat pada Minggu pagi (10/6/2018) membuka Posko Kesehatan Mudik Lebaran yang berlokasi di di halaman Masjid Raya Rajamandala, Jl. Bandung-Cianjur, Kabupaten Bandung. Posko yang diresmikan Kadinkes Jawa Barat dr. H. Dodo Suhendar tersebut, merupakan gagasan Dewan Pengurus Wilayah PPNI Jawa Barat. Kadinkes dalam sambutannya memberikan apresiasi yang tinggi kepada PPNI atas peran sertanya dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Bahkan ia ingin agar lokasi posko ini dijadikan sebagai posko kesehatan permanen dijalur tengah Jawa Barat
- 09 Juni 2018 20:51:53 Dede Yusuf Minta Kemenkes Standby Atasi Arus Mudik & Balik Lebaran
Infokom DPP PPNI - Jelang hari raya idul fitri 1439 H/2018 kepadapatan kendaraan bermotor yang akan melakukan mudik diperkirakan akan meningkat setiap tahunnya. Dampak kepadatan kendaraan yang mengakibatkan kemacetan yang panjang akan terjadi diwilayah Indonesia terutama di pulau Jawa. Untuk itulah pemerintah telah menyiapkan pelayanan untuk .mengantisipasi arus mudik dan balik lebaran termasuk masalah kesehatan.